Berita
Para Lansia Bahagia dapat Menikmati Daging di Moment Hari Raya Idul Adha
Dengan sedekah daging ini, mereka bisa menikmati makan daging di momen hari raya Idul Adha yang mungkin jarang mereka rasakan.
Mari terus berbagi kebahagiaan dan cinta dengan mereka yang membutuhkan. Setiap kebaikan yang kita lakukan membawa senyum kebahagiaan bagi mereka yang menerima.
Berbagi Kebahagiaan Santri dengan Sarana Ibadah Pelosok
Relawan Nusantara telah melakukan penyalutan Karpet masjid melalui untuk Rumah Quran Yayasan Literasi Lumbuk Lombok. Sebanyak 100 lebih santri Rumah Quran telah merasakan manfaat karpet masjid yang diberikan, karena setelah pembangunan aula untuk kegiatan pembelajaran dan ibadah santri duduk tanpa adanya alas.
RELAWAN NUSANTARA MENYALURKAN BANTUAN PERLENGKAPAN MESJID
Relawan Nusantara Menyalurkan bantuan perlengkapan Mesjid berupa Karpet sebanyak dua buah di salah satu desa yang berada di Kabupaten Gorontalo
RELAWAN NUSANTARA BORONG HABIS DAN MEMBAGIKAN ESKRIM PEDAGANG KELILING
Relawan Nusantara memborong habis dan membagikan eskrim yang dijual keliling oleh seorang bapak paruh baya di Panyileukan, Bandung.
Potret Penyaluran 2500 Liter Air Bersih Untuk Gaza, Palestina
Alhamdulillah dalam program ramadhan Palestina, Distribusi Air Bersih untuk Gaza telah terealisasi. Sebanyak 2500 L Air Bersih kami bagikan di pengungsian camp Gaza.
Bahagianya Santri Dapat Perlengkapan Sholat untuk Masjidnya
Kebahagiaan hadir bagi santri dan jamaah surau Al Yaqin di Desa Sungai Enau, Kampung Gotong Royong, Kuala Mandor B. Surau yang sudah 18 tahun berdiri dengan ukuran 5×5 meter menjadi surau tempat santri di kampung gotong royong belajar Al-Quran dan menjadi surau untuk warga melaksanaan sholat berjamaah.
RELAWAN NUSANTARA HADIRKAN SARANA AIR BERSIH UNTUK WARGA DUSUN LEWI II DESA TEKE KECAMATAN PALIBELO KABUPATEN BIMA
Teke - Pada dasarnya setiap desa pastinya memiliki sungai maupun sumur, akan tetapi kebanyakan sungai sekarang ini tercemar, dan ketika musim hujan air sumur menjadi keruh dan tidak bisa dikonsumsi. Oleh karena itu Pembangunan sarana air bersih untuk wilayah perdesaan...
Berbagi Air Minum untuk Masjid dari Relawan Nusantara
Sebanyak 17 Dus air mineral disalurkan di dua titik. Pondok Al Kautsar Kecamatan Telaga Jaya (9 Dus) dan Pondok Tahfidz Asbabul Hidayah (8 Dus) di kecamatan yang sama.
Relawan Nusantara Berbagi Air Minum untuk Jember
(07/04/24) Alhamdulillah, Relawan Nusantara melakukan aksi penyaluran air minum. Sebanyak 30 dus air mineral yang disalurkan di Masjid Al Islahul Mukmin Jl. S Parman II, Blok Mahoni, Kebonsari, Sumbersari, Jember. Giat ini bertepatan dengan acara tasyakuran "hataman...
RELAWAN NUSANTARA MENDISTRIBUSIKAN AIR BERSIH UNTUK DESA WONOREJO TERDAMPAK BANJIR DEMAK
Relawan Nusantara mengadakan kegiatan aksi Berbagi Air Bersih sebanyak 1 tangki mobil air atau setara 8000 liter di wilayah terdampak banjir yaitu di Rt05/Rw02 Desa wonorejo kecamatan karanganyar, Kabupaten Demak, Jawa Tengah.
Potret Distribusi Sayur Mayur untuk Gaza
Ramadhan 1445 H menjadi Ramadhan yang sangat penuh perjuangan untuk sahabat kita di Palestina. Bukan hanya menahan nafsu, mengingat mereka harus berjuang melawan kejahatan laknatullah yang membuat mereka menderita kelaparan, kedinginan dan ancaman serangan bom hingga...
Relawan Nusantara Penyaluran Iftar di Palestina
Dalam rangka menyambut bulan suci ramadhan dan menyikapi sikap kepedulian kami terhadap kondisi di Palestina, Relawan Nusantara menyalurkan makanan iftar untuk warga Palestina. Melalui dukungan para donatur, kami akan terus berupaya membantu Palestina. Relawan...