Program
Peduli Lingkungan
Program Peduli Lingkungan Relawan adalah inisiatif sukarela yang berfokus pada perlindungan, pelestarian, dan pemulihan lingkungan alam. Dengan didukung oleh relawan yang bersemangat dan prihatin terhadap keberlanjutan bumi, program ini bertujuan untuk menciptakan perubahan positif dan memberikan dampak nyata dalam menjaga keindahan dan keberagaman ekosistem alam.
Penanaman Pohon
Menyerap gas karbon dan memproduksi oksigen, mencegah abrasi untuk wilayah pesisir dan mecegah longsor di perbukitan
Bank Sampah
Menyadarkan masyarakat akan pentingnya kebersihan lingkungan dan membuat sampah jadi bernilai ekonomis
Bebersih Sampah
Memberikan lingkungan yang bersih dari sampah baik di daerah pelabuhan, sungai, laut dan lingkungan masyarakat.
Konservasi
Menyelamatkan satwa dan fauna yang
terancam punah